Pages

Subscribe:

Labels

Senin, 16 April 2012

Seminar Keuangan Publik Syariah

Tema : "Menentukan Kebijakan yang Efektif, Efisien dan Syar'i"

Acara ini berupa sebuah seminar umum yang dihadiri oleh dosen dan mahasiswa. Moderator memberikan kesempatan kepada narasumber untuk memaparkan teori dasar keuangan publik dan kebijakan fiskal serta kebijakan moneter syariah. Kemudian narasumber menjelaskan tentang keuangan publik yang diterapkan di Indonesia dan perbedaannya dengan keuangan publik syariah. Narasumber juga menjelaskan hambatan dan tantangan yang muncul jika keuangan publik syariah diterapkan di Indonesia. Selain itu narasumber juga mengupas lebih dalam tentang kebijakan fiskal dan moneter dalam keuangan oublik syariah. Peserta juga diberikan keempatan untuk memberi tanggapan atau pertanyaan kepada narasumber. 

Diharapkan dari pemaparan itu, peserta memahami bagaimana prinsip dasar keuangan publik yang diterapkan di Indonesia, dan perbedaannya dengan prinsip syariah. Peserta juga diharapkan mampu mengetahui kelebihan-kelebihan jika prinsip keuangan publik syariah diterapkan.

Narasumber yang akan dihadirkan diiantaranya adalah :
1. *Dr. Muliaman D. Hadad, Ph.D. (Deputi Gubernur Bank Indonesia dan Ketua Umum Masyarakat Ekonomi Syariah).
2. Prof. Dr. Bambang Permadi Soemantri Brodjonegoro, Ph.D. (Kepala Badan Kebijakan Fiskal Kementerian Keuangan RI dan Ketua Ikatan Ahli Ekonomi Islam)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar